Uniski Terima Bantuan Asrama Mahasiswa, Ini Pesan Ishak Mekki
23 Nov 2024 23:15 | 383

Uniski Terima Bantuan Asrama Mahasiswa, Ini Pesan Ishak Mekki

Kaganga.com OKI -- Satu unit asrama mahasiswa dua lantai dengan kapasitas 52 tempat tidur yang merupakan bantuan dari Kementerian PUPR, diserahterimakan kepada Universitas Islam OKI (Uniski), Sabtu (23/11/2024). Rektor Uniski, Prof. Dr. H. Muhammad Faisal DEA mengungkapkan, pihaknya bersyukur mendapatkan bantuan asrama mahasiswa yang mulai digunakan pada semester depan. “Alhamdulillah,…

Kabar Gembira !, Pembayaran Kuliah di Uniski Bisa Dicicil
17 Okt 2024 15:15 | 876

Kabar Gembira !, Pembayaran Kuliah di Uniski Bisa Dicicil

Kaganga.com OKI -- Rektor Universitas Islam OKI (Uniski), Prof Dr Muhammad Faizal DEA, menyampaikan pembayaran semester maupun biaya bangunan di Uniski bisa dibayar dengan cara dicicil.  Demikian disampaikan Rektor Uniski saat sidang Senat Khusus Terbuka, Yudisium dan Wisuda Sarjana XIII, Universitas Islam Ogan Komering Ilir (OKI), di Dinasti Land, Kamis…

Yadi Hendri Supriyadi, Wisudawan Terbaik Fakultas Hukum UNISKI OKI
24 Nov 2022 20:45 | 607

Yadi Hendri Supriyadi, Wisudawan Terbaik Fakultas Hukum UNISKI OKI

Kaganga com OKI -- Yadi Hendri Supriyadi, Wisudawan Fakultas Hukum, Universitas Islam OKI (UNISKI) berhasil raih predikat mahasiswa terbaik, dengan IPK 3,83. Hal ini diketahui saat acara Yudisium dan Wisuda ke-XI UNISKI OKI, yang bertempat di Gedung Kesenian Kayuagung, Kamis (24/11). Putra dari pasangan H.Ota Sanusi dan Hj.Beti Nurbaeti mengungkapkan…

Fakultas Hukum UNISKI OKI Sukses Menyelenggarakan Ujian Sidang Skripsi
29 Jul 2022 20:55 | 307

Fakultas Hukum UNISKI OKI Sukses Menyelenggarakan Ujian Sidang Skripsi

Kaganga.com OKI ---- Universitas Islam OKI (Uniski) telah sukses menyelenggarakan Sidang Skripsi Program Studi Ilmu Hukum Universitas Islam OKI tanggal 28 Juli 2022. Sidang tersebut diikuti oleh mahasiswa yang masing-masing membawa hasil penelitiannya untuk dipertanggung jawabkan di depan para penguji. Peserta sidang skripsi kali ini berjumlah 17 Orang. Sidang Skripsi…