Cara Jaga Kesehatan Saat Pandemik COVID-19 Menurut Ahli Mikrobiologi Sumsel
Kaganga.com,Palembang - Meski penting menjaga pikiran tetap positif dan memenuhi kebutuhan makanan bergizi saat kondisi pandemik COVID-19, tertib menerapkan protokol kesehatan (prokes) juga perlu agar imunitas tubuh dan daya tahan diri selalu kuat. Yuwono Ahli Mikrobiologi Sumsel mengatakan pentingnya menjaga makan dan kebersihan tubuh juga menjadi prinsip kebugaran "Jaga kesehatan…