Pemerintahan
Diskominfo OKI Bekali Guru dan Pelajar Pencegahan Perundungan Digital
6 Feb 2025 16:30

Diskominfo OKI Bekali Guru dan Pelajar Pencegahan Perundungan Digital

Kaganga.com OKI -- Perkembangan teknologi dan penetrasi internet yang semakin luas, membuat lingkungan sekolah rentan terhadap berbagai bentuk pelecehan dan intimidasi secara online atau cyber bullying. Untuk itu, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Ogan Komering Ilir (OKI) turut membekali guru dan pelajar mencegah perundungan digital. "Statistik menunjukkan, bahwa jumlah kasus…

Banyuasin Kaji Tiru Penanganan Sengketa Lahan di Kabupaten OKI
6 Feb 2025 16:15

Banyuasin Kaji Tiru Penanganan Sengketa Lahan di Kabupaten OKI

Kaganga.com OKI -- Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menerima kunjungan dari Pemerintah Kabupaten Banyuasin, dalam rangka studi tiru terkait penanganan dan penyelesaian sengketa pertanahan. Kunjungan ini disambut oleh Pj. Bupati OKI yang diwakili oleh Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten OKI, Drs. H. Antonius Leonardo, M.Si., yang menyampaikan…

Sekda Edward Candra Bersama Ketua DPRD Sumsel Hadiri RakorPersiapan Pelantikan Kepala Daerah Serenta
5 Feb 2025 15:15

Sekda Edward Candra Bersama Ketua DPRD Sumsel Hadiri RakorPersiapan Pelantikan Kepala Daerah Serenta

Kaganga.com,Palembang - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) Edward Candra,S.H., M.S.E bersama Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumsel Andie Dinialdiemengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan pelaksanaan pelantikan serentak Gubernur-Wakil Gubernur, Bupati-Wakil Bupati dan Walikota-Wakil Walikota Hasil Pilkada Tahun 2024, bertempat di Command Center (CC) Kantor Gubernur Sumsel, Senin (3/2/2024)…

Pelajar SMP Diancam Dengan Senjata Api, Orangtua Lapor Polisi
4 Feb 2025 16:00

Pelajar SMP Diancam Dengan Senjata Api, Orangtua Lapor Polisi

Kaganga.com OKI -- 'Nah ini keluarganya, kutembak kau’, kalimat ini diucapkan oleh Karyadi alias Kecek saat mengacungkan senjata api miliknya ke arah seorang pelajar SMP. Aksi itu terjadi di Dusun IV Desa Pulau Geronggang, Kecamatan Pedamaran Timur, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) pada Senin (27/1/2025) lalu. Tak terima atas perlakuan…

Angka DBD di Sumsel Capai 6.263 Kasus, 37 Orang Diantaranya Meninggal
4 Feb 2025 15:20

Angka DBD di Sumsel Capai 6.263 Kasus, 37 Orang Diantaranya Meninggal

Kaganga.com,Palembang - Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan mencatat sepanjang tahun 2024 angka demam berdarah dengue (DBD) alami kenaikan, yakni mencapai 6.263 kasus dan 37 di antaranya meninggal dunia. "Sepanjang 2024 ada 6.263 kasus DBD, 37 diantaranya alami kematian. Angka ini naik drastis dibandingkan beberapa tahun sebelumnya," ujar Kepala Bidang Pencegahan…

Pj Gubernur Elen Setiadi  Resmikan Kampung Madani Serat Nanas Desa Bunut Kabupaten Muara Enim
4 Feb 2025 14:20

Pj Gubernur Elen Setiadi Resmikan Kampung Madani Serat Nanas Desa Bunut Kabupaten Muara Enim

Kaganga.com,Muara Enim - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi, S.H., M.S.E meresmikan kampung Madani pengolahan serat daun nanas di desa Tanjung Bunut, Kecamatan Belida Darat, Kabupaten Muara Enim, Selasa (4/2/2025) pagi. Elen mengatakan kehadiran Pemprov Sumsel hari ini di desa Tanjung Bunut adalah bukti dari komitmen bersama untuk…

Pelantikan Kepala Daerah Terpilih Mundur Hingga 20 Februari
4 Feb 2025 10:10

Pelantikan Kepala Daerah Terpilih Mundur Hingga 20 Februari

Kaganga.com,PALEMBANG - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyampaikan pelantikan kepala daerah terpilih tanpa gugatan yang semula akan dilaksanakan pada tanggal 6 Februari 2025, ditunda hingga 20 Februari 2025 nanti.  Hal itu disampaikan Tito saat Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan pelaksanaan pelantikan serentak Gubernur-Wakil Gubernur, Bupati-Wakil Bupati dan Walikota-Wakil Walikota Hasil…

Pj Gubernur Elen Setiadi Harapkan Kabupaten/Kota Se-Sumsel Sinergi Sukseskan Program Pengentasan Kem
3 Feb 2025 17:30

Pj Gubernur Elen Setiadi Harapkan Kabupaten/Kota Se-Sumsel Sinergi Sukseskan Program Pengentasan Kem

Kaganga.com,Palembang - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi,S.H., M.S.E memimpin langsung Rapat Koordinasi (Rakor) Sinergi Program Pengentasan Kemiskinan Kabupaten dan Kota se Sumsel, bertempat di Griya Agung Palembng, Senin (3/2/2025). Dalam rapat ini, turut hadir juga para Sekda Kabupaten/Kota se Sumsel, para Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten/Kota…

Pemerintah Siapkan Tiga Strategi Upaya Pengentasan Kemiskinan di Sumsel
3 Feb 2025 15:35

Pemerintah Siapkan Tiga Strategi Upaya Pengentasan Kemiskinan di Sumsel

Kaganga.com,Palembang - Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) telah menyiapkan tiga strategi sebagai upaya pengentasan kemiskinan pada tahun 2025. "Untuk strategi pengentasan kemiskinan pada Tahun 2025 ini diantaranya, mengurangi beban ekonomi, meningkatkan pendapatan, dan juga memperluas lapangan dan membuat pekerjaan baru," ujar Pj Gubernur Sumsel, Elen Setiadi saat diwawancarai di Griya…

Tim Kuasa Hukum PT Gorby Putra Utama : Tuduhan Perusakan Lingkungan, Itu Semua Fitnah!
2 Feb 2025 22:45

Tim Kuasa Hukum PT Gorby Putra Utama : Tuduhan Perusakan Lingkungan, Itu Semua Fitnah!

Kaganga.com Palembang -- Tim kuasa hukum PT Gorby Putra Utama (GPU) menegaskan, bahwa tuduhan perusakan lingkungan yang dilayangkan oleh sekelompok aktivis lingkungan terhadap klien mereka adalah tuduhan tidak berdasar dan cenderung tendensius. Tim kuasa hukum PT GPU juga menilai tudingan yang disampaikan oleh sekelomlok orang mengatasnamakan aktivis lingkungan, yang menuntut…