Pemerintahan
Wagub Mawardi Sampaikan Penjelasan Gubernur Terkait 4 Raperda Usulan Pemprov
14 Feb 2022 16:05

Wagub Mawardi Sampaikan Penjelasan Gubernur Terkait 4 Raperda Usulan Pemprov

Kaganga.com,PALEMBANG -Wakil Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) H. Mawardi Yahya menyampaikan penjelasan Gubernur Sumsel Terhadap 4 Raperda usulan Pemerintah Provinsi    Sumsel  dalam Rapat Paripurna XLVI (46) DPRD Sumsel  yang dipimpin langsung oleh ketua DPRD Prov. Sumsel Hj.  R.A Anita Noeringhati, S.H, M.H, Senin (14/2). Dalam kesempatan itu Wagub membacakan 4…

April Proyek Sekanak Lambidaro Tahap Dua Dimulai
14 Feb 2022 15:55

April Proyek Sekanak Lambidaro Tahap Dua Dimulai

Kaganga.com,Palembang - Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Sumatera VIII akan melanjutkan pengerjaan proyek Sekanak-Lambidaro tahap dua.  "Kita akan lanjutkan ke fase kedua yakni sepanjang 1,3 km mulai dari jembatan PIM sampai ke DPRD Sumsel," kata Kepala BBWS Sumatera VIII, Maryadi Utama, Senin (14/2/2022). Ia mengatakan ruas jembatan PIM- DPRD ini…

WP Palembang Bebas Bayar Denda Piutang Pajak Sampai 30 April
14 Feb 2022 15:50

WP Palembang Bebas Bayar Denda Piutang Pajak Sampai 30 April

Kaganga.com,Palembang - Badan Pengelolaan Pajak Daerah (BPPD) Kota Palembang mulai memberlakukan pembebasan denda tunggakan pajak. Penghapusan seluruh denda piutang pajak daerah ini mulai berlaku terhitung sejak 1 Februari sampai dengan 30 April 2022.  Hal ini didasarkan atas Keputusan Wali Kota Nomor 3/KPTS/BPPD/2022 Tentang Pemberian Penghapusan Sanksi Adminstrasi Piutang Pajak Daerah…

Herman Deru : Bangun  Jiwa  Wirausaha   Kreatif Anak Sejak Dini
14 Feb 2022 15:45

Herman Deru : Bangun Jiwa Wirausaha Kreatif Anak Sejak Dini

Kaganga.com,PALEMBANG - Perkembangan ekonomi kreatif tentunya tak lepas dari peran generasi muda. Sebab itulah, butuh pemahaman dan edukasi sejak dini agar generasi muda memiliki jiwa kreatif sehingga bermuara pada terbukanya usaha baru yang tentunya dapat membantu pemerintah dalam mengurangi angka pengangguran. Seperti yang dilakukan SDIT Al Furqon Palembang. Dimana, lembaga…

Herman Deru  dan  Kapolda  Sumsel, Serahkan Bantuan Rumah dari Presiden Jokowi kepada Mak Unah
14 Feb 2022 15:30

Herman Deru dan Kapolda Sumsel, Serahkan Bantuan Rumah dari Presiden Jokowi kepada Mak Unah

Kaganga.com,PALEMBANG - Gubernur Sumsel H Herman Deru didampingi Kapolda Sumsel Irjen Pol Toni Harmanto menyambangi rumah Saunan (Mak Unah) warga yang mendapatkan bantuan rumah dari Presiden RI Joko Widodo Berlokasi di Jalan Taqwa Mata Merah Lorong Sei Putat Dalam Rt.04 Rw.07 Kelurahan Sei Selincah Kecamatan Kalidoni Palembang, Senin (14/2). Dengan…

Masyarakat Diminta Perketat Protokol Kesehatan, Dinkes Palembang: 3 Pasien Isoman COVID-19 Meninggal
14 Feb 2022 15:00

Masyarakat Diminta Perketat Protokol Kesehatan, Dinkes Palembang: 3 Pasien Isoman COVID-19 Meninggal

Kaganga.com,Palembang - Berdasarkan data Dinas Kesehatan (Dinkes) kota, jumlah terkonfirmasi positif mencapai 2.857 orang pada Senin (14/2/2022) dari sebelumnya diangka 2.702 orang pada Minggu (13/2/2022). Kasus aktif COVID-19 di Palembang diketahui masih mengalami peningkatan. Hal ini dikatakan oleh ujar Juru Bicara Satuan Gugus Tugas (Satgas) COVID-19 di Palembang, Yudhi Setiawan.…

5000 Pendonor Antusias Ikuti  Donor Cinta Sriwijaya Inisiasi PMI Sumsel dan HIPMI Palembang
14 Feb 2022 14:05

5000 Pendonor Antusias Ikuti Donor Cinta Sriwijaya Inisiasi PMI Sumsel dan HIPMI Palembang

Kaganga.com,PALEMBANG - Dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat, kegiatan Donor Cinta Sriwijaya yang diinisiasi PMI Sumsel-Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI), Palembang secara resmi mulai dilaksanakan di RS Siti Fatimah Az-Zahra, Senin (14/2). Kegiatan yang diikuti sebanyak 5000 pendonor se Sumsel ini diprediksi bakal memecahkan rekor MURI  "Yang daftar ada 5000…

Instruksikan Percepat Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 2, Herman Deru Keluarkan Surat Edaran ke Bupati/Wa
14 Feb 2022 11:10

Instruksikan Percepat Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 2, Herman Deru Keluarkan Surat Edaran ke Bupati/Wa

Kaganga.com,PALEMBANG- Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) H. Herman Deru secara resmi mengeluarkan surat intruksi Tentang Percepatan Pelaksanaan Vaksinasi Covid 19 Dosis 2,  sekaligus menghimbau masyarakat mewaspadai peningkatan kasus Covid-19 varian Omicron di wilayah  Provinsi Sumsel. Dalam surat edaran Gubenur Herman Deru  tersebut mengingatkan masyarakat untuk tetap disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan…

Herman Deru Instruksikan Bupati Walikota Percepat Vaksinasi Dosis Kedua
13 Feb 2022 16:25

Herman Deru Instruksikan Bupati Walikota Percepat Vaksinasi Dosis Kedua

Kaganga.com,PALEMBANG - Gubernur Sumsel H Herman Deru menegaskan akan segera mengeluarkan instruksi Gubernur untuk Bupati dan Walikota di Sumsel terkait percepatan vaksinasi covid-19 dosis kedua kepada masyarakat. Termasuk juga percepatan pemberian vaksinasi untuk anak-anak dan lansia. Hal itu diakukan sebagai bentuk antisipasi menyusul dengan meningkatnya angka penyebaran covid-19 khususnya varian…

Kasus Covid-19 Di Palembang Meningkat
13 Feb 2022 15:20

Kasus Covid-19 Di Palembang Meningkat

Kaganga.com,Palembang - Walikota Palembang H.Harnojoyo, Minggu (13/2/2022) sore,rapat bersama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Arilangga Hartanto melalui Virtual membahas perkembangan Covid 19 di rumah dinasnya.  Rapat yang langsung didampingi beberapa kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang ini, Harnojoyo mengungkapkan adanya kenaikan kasus Covid 19 di Kota…