Nasional
Bank SumselBabel Buka Putaran Kedua Dengan Kemenangan
19 Mei 2024 08:40

Bank SumselBabel Buka Putaran Kedua Dengan Kemenangan

Kaganga.com,GRESIK - Tim kuda hitam Palembang Bank SumselBabel membuka laga seri pertama putaran kedua PLN Mobile Proliga 2024 dengan mengalahkan juara bertahan  Jakarta LavAni Allobank Electric dengan skor 3-2 (22-25, 25-11, 25-17, 19-25, 15-11) di GOR Tri Dharma, Gresik, Sabtu (18/5/2034) malam.   Kemenangan atas juara LavAni menjadi yang kedua…

Terancam Golput tak Bisa Nyoblos Pilgub Sumsel 2024, Forum Pemuda Rantau Sumsel Datangi KPU Jawa Ten
15 Mei 2024 14:10

Terancam Golput tak Bisa Nyoblos Pilgub Sumsel 2024, Forum Pemuda Rantau Sumsel Datangi KPU Jawa Ten

Kaganga.com,Semarang - Sejumlah warga perantau asal Sumsel yang tinggal di Jawa Tengah (Jateng), mendatangi Kantor KPU Jateng di Jalan Veteran Kota Semarang, Selasa (14/5/2024).   Warga Sumsel yang tergabung dalam Forum Pemuda Rantau Sumatera Selatan (Sumsel) wilayah Jawa Tengah itu meluapkan unek-unek mereka ihwal nasib hak pilihnya di pemilihan kepala…

Konsisten Dukung Talenta Muda Esports Indonesia, Tri Kembali Gelar H3RO Esports 5.0
7 Mei 2024 11:00

Konsisten Dukung Talenta Muda Esports Indonesia, Tri Kembali Gelar H3RO Esports 5.0

Kaganga.com,Jakarta - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH), melalui brand Tri, kembali  menunjukkan komitmennya dalam mendukung perkembangan Esports di Indonesia dengan menghadirkan H3RO Esports 5.0 di tahun kelima ini yang menjadikan Mobile Legends: Bang Bang sebagai arena pertandingan. Melalui ekosistem H3RO yang lengkap sebagai one-stop solution platform, Tri memberikan kesempatan…

AMSI dan RSF Luncurkan Journalism Trust Initiative untuk Penguatan Media Digital
27 Apr 2024 21:05

AMSI dan RSF Luncurkan Journalism Trust Initiative untuk Penguatan Media Digital

Kaganga.com - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI)  dan Reporters Without Borders (RSF) resmi meluncurkan program sertifikasi media bertajuk Journalism Trust Initiative di Indonesia, pada Jumat, 26 April 2024 di Hotel Aryaduta, Jakarta. Peluncuran disaksikan anggota Dewan Pers Asep Setiawan, Sekjen Aliansi Jurnalis Independen Ika Ningtyas dan puluhan pimpinan media digital…

HUT AMSI ke 7, Ketua Umum AMSI : Pentingnya Kolaborasi Antar Media
19 Apr 2024 10:10

HUT AMSI ke 7, Ketua Umum AMSI : Pentingnya Kolaborasi Antar Media

Kaganga.com - Tepat tujuh  tahun lalu, sejumlah perwakilan media digital bertemu di Dewan Pers untuk mendeklarasikan berdirinya Asosiasi Media Siber Indonesia. Presidium AMSI yang disepakati pada pertemuan itu kemudian bergerilya memperkenalkan konsep dan misi AMSI sebagai asosiasi publishers digital ke seluruh Indonesia dan mengundang perwakilan media digital dari berbagai provinsi…

Pj Gubernur Agus Fatoni Hadiri Rakorsus Antisipasi Karhutla Bersama Sejumlah Menteri
14 Mar 2024 16:25

Pj Gubernur Agus Fatoni Hadiri Rakorsus Antisipasi Karhutla Bersama Sejumlah Menteri

Kaganga.com,Jakarta - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni menghadiri Rapat Koordinasi Khusus (Rakorsus) Antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla). Kegiatan ini diselenggarakan di Gedung Manggala Wanabakti Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Jakarta, Kamis (14/3/2024).   Kegiatan ini turut dihadiri sejumlah Menteri-menteri Republik Indonesia (RI), di antaranya Menteri…

Pj Gubernur Agus Fatoni Harapkan Bandara Gatot Subroto Way Kanan Segera Beroperasi secara Komersil K
5 Mar 2024 15:55

Pj Gubernur Agus Fatoni Harapkan Bandara Gatot Subroto Way Kanan Segera Beroperasi secara Komersil K

Kaganga.com,Jakarta - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni berharap Bandara Gatot Subroto Way Kanan segera beroperasi secara komersil kembali. Hal ini diungkapkan dalam beraudensi dengan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi membahas reaktifasi Bandara Gatot Subroto Way Kanan di Kantor Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia (RI), Jakarta, Selasa (5/3/2024).…

Mahasiswa Ilmu Komunikasi President University Lakukan Eksplorasi Warisan Dunia  Media di Bandung
25 Feb 2024 14:10

Mahasiswa Ilmu Komunikasi President University Lakukan Eksplorasi Warisan Dunia Media di Bandung

Kaganga.com,Bandung - Mahasiswa Ilmu Komunikasi President University memanfaatkan kesempatan untuk memperluas wawasan dan pengetahuan melalui studi lapangan yang diadakan di Bandung. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Merdeka Belajar Kampus Merdeka yang telah dilakukan oleh mahasiswa setiap tahunnya. Dalam kunjungannya, para mahasiswa Ilmu Komunikasi melakukan dua kegiatan utama. Pertama, para…

Mahasiswa IImu Komunikasi President University Melakukan Kunjungan Ke Museum Pos Indonesia
23 Feb 2024 14:30

Mahasiswa IImu Komunikasi President University Melakukan Kunjungan Ke Museum Pos Indonesia

Kaganga.com,Bandung - Merubah pandangan generasi Z terhadap stigma bahwa museum merupakan tempat yang kuno dan membosankan. Melalui kunjungan Prodi Ilmu Komunikasi President University ke Museum Pos Indonesia yang merupakan kegiatan kuliah lapangan tahunan dari implementasi program kurikulum Merdeka Belajar - Kampus Merdeka (MBKM) pada mata kuliah Event Campaign Management, Quantitative…

KPU-AMSI Tandatangani Nota Kesepahaman Pelaksanaan Cek Fakta Dalam Penyelenggaraan Pemilu
18 Jan 2024 09:15

KPU-AMSI Tandatangani Nota Kesepahaman Pelaksanaan Cek Fakta Dalam Penyelenggaraan Pemilu

Kaganga.com, Jakarta - Setelah melalui beberapa tahapan audiensi, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI)dan Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) sepakat menandatangani nota kesepahaman tentang pelaksanaan Cek Fakta dalam penyelenggaraan pemilihan presiden dan wakil presiden, pemilihan anggota DPR, pemilihan anggota DPD, pemilihan anggota DPRD Provinsi dan Kabupaten/Kota, pemilihan gubernur dan wakil gubernur, bupati…